Materi
Pendampingan dan Pelayanan Petugas Haji Daerah DIY di Tanah Suci
Petugas Haji Daerah DIY yang terdiri dari sembilan orang Petugas Kesehatan (dr) dan sembilan orang Petugas Pelayanan Umum bekerja sama dan bahu membahu dengan Petugas Haji Indonesia lainnya dalam mendampingi dan melayani para jamaah, terutama para jamaah haji lansia yang pada tahun ini jumlahnya lebih banyak dari tahun sebelumnya. secara rutin Para Petugas Haji Daerah […]
Forum OPD Finalisasi Rancangan Rencana Kerja TA 2026 dan Rancangan Standar Pelayanan
Hari ini, Selasa, 25 Februari 2025, telah dilaksanakan Forum Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dalam rangka finalisasi Rancangan Rencana Kerja TA 2026 dan Rancangan Standar Pelayanan Biro Kesejahteraan Rakyat Setda DIY. Kegiatan ini berlangsung di Ruang Rapat Bimasena Paniradya Kaistimewan, Kompleks Kepatihan, Danurejan, DI Yogyakarta, serta secara luring dan daring melalui Zoom Meeting. Forum ini menjadi […]
Uji Coba Size (Sistem Informasi Zoonosis dan Emerging Infectious Disease) di DIY
Zoonosis adalah penularan penyakit dari hewan ke manusia. Covid-19 adalah salah satu contoh zoonosis yang bermutasi dan menyebabkan pandemi global. Ancaman kesehatan terkait zoonosis semakin meningkat sebagai dampak dari interaksi manusia, hewan, dan lingkungan. 80% wilayah Indonesia adalah daerah endemik terjadinya zoonosis. Mengantisipasi hal tersebut pemerintah mengeluarkan Permenko Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Nomor 7/2022 […]



