Biro Kesra DIY Kebudayaan Pemda DIY Pendidikan

Kegiatan Awal Kajian Studi Kelayakan Pendirian SMK Jenis Vokasi Seni dan Budaya di Kapanewon Paliyan

Kapanewon Paliyan adalah salah satu wilayah Kapanewon di DIY yang belum memiliki satuan pendidikan menengah negeri. Dalam rangka mendukung program Pemda DIY dalam pemerataan akses pendidikan dan meningkatkan angka harapan lama sekolah, Biro Kesejahteraan Rakyat Setda DIY melalui Tim Kerja II (Dikporabud Perpustakaan dan Kearsipan) menginisiasi kegiatan Kajian Studi Kelayakan Pendirian SMK Jenis Vokasi Seni […]

Artikel Berita Biro Bina Mental Spiritual Kebudayaan Pemda DIY Pendidikan Setda DIY

FGD Awal Kajian Penyusunan Rencana Aksi Daerah Peningkatan Kesejahteraan Anak Usia Sekolah dan Remaja (RAD PIJAR)

Menindaklanjuti Permenko Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan RI No. 1 Tahun 2022 tentang Rencana Aksi Nasional Peningkatan Kesejahteraan Anak Usia Sekolah dan Remaja (RAN PIJAR), maka Pemerintah Daerah Tingkat Provinsi harus menyusun program-program terkait PIJAR sehingga dapat dilaksanakan dalam kegiatan-kegiatan dan Kepala Daerah juga memastikan masuk program prioritas. Tujuan utama dari RAN adalah terwujudnya kondisi anak […]

Berita Pendidikan

KAJIAN PENGEMBANGAN SMA NEGERI 1 SEYEGAN SEBAGAI SEKOLAH BERBASIS SAINS, BUDAYA, DAN OLAHRAGA (SBO)

Koentjaraningrat mengatakan bahwa kebudayaan adalah keseluruhan sistem gagasan, tindakan, dan hasil karya manusia dalam kehidupan bermasyarakat yang dibiasakan dan dijadikan sebagai kepribadian melalui proses belajar[1]. Di satu sisi, dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional pasal 1 ayat 1 disebutkan bahwa pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan […]