Berita

Artikel Berita Biro Bina Mental Spiritual Keagamaan Pemda DIY

Penyelenggaraan Eksibisi / Uji Tampil Bagi Peserta Kafilah DIY

Hari Sabtu, 31 Agustus 2024, Biro Bina Mental Spiritual Setda DIY memfasilitasi Penyelenggaraan Eksibisi / Uji Tampil bagi Para Peserta Kafilah DIY yang akan tampil pada MTQ Nasional di Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2024 yang akan diselenggarakan mulai tanggal 7 September. Kegiatan tersebut di Komplek Pondok Pesantren Al Hadi dan Al Hamra, Krapyak Yogyakarta. Kegiatan […]

Berita Biro Bina Mental Spiritual Kesehatan Nasional Pemda DIY

Kick Off Imunisasi JE (Japanese Encephalitis)

Yogyakarta ( Selasa, 3 September 2024) – Bertempat di Hotel Grand Rohan Jogja, telah diadakan acara Kick Off Pencanangan Imunisasi JE (Japanese Encephalitis) di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta. JE adalah penyakit radang otak (ensefalitis) yang disebabkan oleh virus Japanese Encephalitis dan ditularkan oleh nyamuk, terutama oleh nyamuk Culex Tritaeniorhychus,  spesies vektor nyamuk yang berkembang biak […]

Berita Kesehatan Pemda DIY

Expose Implementasi Integrasi Layanan Primer (ILP) Kesehatan di DIY

Sejak 2022, Kementerian Kesehatan berkomitmen dalam melakukan transformasi layanan primer dengan melakukan ujicoba Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer (ILP) di 9 lokus Puskesmas yang mewakili Puskesmas wilayah perkotaan, pedesaan, daerah terpencil, dan daerah sangat terpencil. Program ILP menunjukkan hasil yang baik. Salah satunya ditandai dengan peningkatan kemampuan kader kesehatan dalam memberikan pelayanan kesehatan dasar kepada masyarakat.Pada […]

Berita Biro Bina Mental Spiritual Kesehatan Nasional Pemda DIY

DIY memperoleh UHC Award Utama

Jakarta-Kamis, 8 Agustus 2024. Bertempat di Krakatau Grand Ballroom TMII Jakarta, Gubernur DIY – Sri Sultan Hamengku Buwono X, menerima secara langsung Penghargaan Universal Health Coverage (UHC) Award Utama pada Tahun 2024 dari Wakil Presiden Republik Indonesia. Per 1 Agustus 2024 ini, 100% penduduk DIY telah terdaftar sebagai peserta Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) yang […]

Berita Biro Bina Mental Spiritual Kesehatan Nasional Pemda DIY Setda DIY

KEGIATAN POSBINDU SATRIYA BULAN AGUSTUS 2024

Kegiatan Posbindu Satriya pada bulan Agustus 2024 di Kompleks Kepatihan Setda DIY telah dilaksanakan selama 2 (dua) hari yaitu tanggal 7 dan 8 Agustus 2024. Peserta nya berasal dari karyawan/karyawati baik ASN maupun non ASN yang bekerja di Komplek Kepatihan Setda DIY. Dalam pelaksanaannya melibatkan para kader yang terdiri dari perwakilan staf 11 OPD di […]

Berita Biro Bina Mental Spiritual Kesehatan Nasional Pemda DIY Setda DIY

KEGIATAN SOSIALISASI PANDUAN TEKNIS TPKJM DIY

Pada hari Selasa tanggal 30 Juli 2024, Pemda DIY dalam hal ini Biro Bina Mental Spiritual Setda DIY bekerja sama dengan Pusat Rehabilitasi Yakkum DIY menyelenggarakan kegiatan sosialisasi panduan tehnis TPKJM DIY secara luring dan daring, yang buku panduan nya telah dilaunching pada bulan Desember 2023 oleh Bapak Wakil Gubernur DIY. Kegiatan sosialisasi ini menghadirkan […]

Berita Biro Bina Mental Spiritual Kesehatan Nasional Pemda DIY Setda DIY

KEGIATAN EKSPOSE MONEV KESEHATAN JIWA DIY

Pada hari Rabu tanggal 24 Juli 2024 telah dilaksanakan kegiatan Espose Monev Kebijakan Kesehatan Jiwa di DIY bertempat di Unit 8 Komplek Kepatihan Setda DIY. Kegiatan ekspose ini dibuka oleh Plt Kepala Biro Bina Mental Spiritual Setda DIY, Bapak Sukamto dan sebagai narasumber dari Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia yang ada di DIY (Mas Jerrie) dan […]